Kerangka perempuan ditemukan dicor di dalam rumah gegerkan warga Desa Bacem, Ponggok, Blitar, Jawa Timur.

BLITAR, iNews.id - Kerangka perempuan ditemukan dicor di dalam rumah gegerkan warga Desa Bacem, Ponggok, Blitar, Jawa Timur. Penemuan bermula saat pemilik  yang baru saja membeli rumah akan melakukan renovasi menemukan kamar yang terkunci.

Dari hasil pemeriksaan forensik, diduga kerangka  seorang perempuan yang berusia di bawah 25 tahun.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network