SURABAYA, iNews.id - Dua tersangka muncikari Endang Suhartini alias Siska dan Tentri Novanta alias TN yang terlibat dalam kasus prostitusi online, artis Vanessa Angel dan Avriellia Shaqqila, memakai topeng angkat bicara diruang Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Jatim, Kamis (10/1/2019).

Dua wanita berinisial ES dan TN itu mengaku dijebak dalam kasus ini. Mereka merasa dijebak karena hanya perantara seseorang yang disebutnya sebagai 'teman'. Pengakuan tersebut diungkapkan saat wawancara eksklusif bersama iNews.

(Koran Sindo/Ali Masduki)


Editor : Yudistiro Pranoto

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network